Jatim
Rabu, 10 Juni 2015 - 06:00 WIB

FOTO TEKNOLOGI TERBARU : Pengolah Limbah Batik Dibikin di Malang

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Alat pengolah limbah batik karya mahasiswa Universitas Brawijaya, Malang, Selasa (9/6/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Ari Bowo Sucipto)

Teknologi terbaru hasilkan pengolah limbah batik.

Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya Malang menunjukkan cara kerja alat pengolah limbah batik yang dirakit bersama rekan-rekannya di sentra perajin batik di Kelurahan Bandungrejosari, Malang, Jawa Timur, Selasa (9/6/2015). Alat berteknologi terbaru dengan kapasitas 98 liter yang dirakit menggunakan komponen elektroda yang mampu mengubah kandungan logam berat di limbah batik dari 90 persen menjadi 0,02 persen sehingga tidak mencemari lingkungan.

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif