Jatim
Jumat, 9 Januari 2015 - 22:00 WIB

FOTO TAHUN BARU IMLEK : Permintaan Lampion Naik 80 Persen

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Perajin lampion di Jodipan, Malang, Jumat (9/1/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Ari Bowo Sucipto)

Tahun baru Imlek segera datang.

Ahmad, 26, warga Kelurahan Jodipan, Malang, Jawa Timur membuat lampion untuk dikirim ke pelbagai kota di Indonesia, Jumat (9/1/2015). Lampion yang menjadi komoditas khas menjelang Tahun Baru Imlek itu biasa ia jual Rp10.000/buah-Rp100.000/buah.

Advertisement

Perajin lampion xincia di Kelurahan Jodipan mengeluhkan pembengkakan ongkos produksi akibat kenaikan harga rotan sebagai bahan baku. Harga rotan terus naik, padahal permintaan lampion juga meningkat hingga 80%.

 

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif