Jatim
Kamis, 7 Juli 2022 - 15:42 WIB

Relasi Kuasa dan Urgensi Pendidikan Seksual dalam Kurikulum Pesantren

Jumlah kasus kekerasan seksual di lingkungan pesantren menempati peringkat kedua (19 persen) setelah kampus (27 persen). Relasi kuasa mengakibatkan para korban takut melapor sehingga kekerasan seksual berlangsung dalam kurun waktu lama bahkan meluas ke korban lain.

  Muh Khodiq Duhri   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi kasus kekerasan seksual. (google.img)

Solopos.com, JOMBANG — Komnas Perempuan mengungkap jumlah kasus kekerasan seksual di lingkungan pesantren menempati peringkat tertinggi kedua (19 persen) setelah kampus (27 persen). Relasi kuasa mengakibatkan para korban takut melapor sehingga kekerasan seksual berlangsung dalam kurun waktu lama bahkan meluas ke korban lain.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif