Jatim
Jumat, 12 Februari 2016 - 05:05 WIB

FOTO PERTANIAN PONOROGO : Hama Burung Ganggu Petani Ngindeng

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Petani Desa Ngindeng, Ponorogo, Rabu (10/2/2016), memukul kaleng mengusir burung. (JIBI/Solopos/Antara/Fikri Yusuf)

Pertanian Ponorogo menjelang panen.

Petani Desa Ngindeng, Ponorogo, Rabu (10/2/2016), memukul kaleng mengusir burung. (JIBI/Solopos/Antara/Fikri Yusuf)

Advertisement

Hama burung menggangg petani Desa Ngindeng, Ponorogo, Jatim, Rabu (10/2/2016). Serangan hama burung di wilayah tersebut menyerang tanaman saat padi siap panen dan bisa mengakibatkan petani merugi karena produktivitas padi berkurang hingga 50%. Petani setempat memukul-mukul kaleng untuk mengusir hama burung itu dari lahan persawahan mereka.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif