Jatim
Rabu, 13 Januari 2016 - 04:05 WIB

Foto Mentimun Kediri Kini Hanya Rp500/Kg

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panen mentimun di area persawahan Desa Kranggan, Kabupaten Kediri, Selasa (12/1/2016). (JIBI/Solopos/Antara/Prasetia Fauzani)

Mentimun Kediri di tingkat petani tinggal Rp500/kg.

Pekerja memasukkan mentimun yang baru saja mereka panen ke dalam karung di area persawahan Desa Kranggan, Kabupaten Kediri, Jawa Timur, Selasa (12/1/2016). Harga mentimun segar pada tingkat petani mengalami penurunan secara drastis dari sepekan lalu Rp1.500/kg, menjadi hanya Rp500/kg akibat musim panen yang bersamaan di sejumlah daerah.

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif