SOLOPOS.COM - Aktivitas sentra kerajinan kulit di Magetan, Kamis (4/6/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Siswowidodo)

Kerajinan kulit di Magetan naik 30%.

Perajin menyelesaikan pembuatan sepatu di industri rumahan kawasan sentra industri kerajinan kulit di Magetan, Jawa Timur, Kamis (4/6/2015). Menurut perajin, menjelang Lebaran 2015, produksi alas kaki—baik sepatu maupun sandal—yang dijual dengan harga Rp75.000-Rp225.000 untuk setiap pasang mengalami peningkatan sekitar 30% dari sebelumnya 30 pasang/hari menjadi 40 pasang/hari.

Promosi Pegadaian Resmikan Masjid Al Hikmah Pekanbaru Wujud Kepedulian Tempat Ibadah

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya