SOLOPOS.COM - Aktivitas di usaha pembuatan gula jawa di Desa Slumbung, Kediri, Kamis (4/6/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Prasetia Fauzani)

Gula jawa bikinan Kediri naik harga.

Aktivitas di usaha pembuatan gula jawa di Desa Slumbung, Kediri, Kamis (4/6/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Prasetia Fauzani)

Aktivitas di usaha pembuatan gula jawa di Desa Slumbung, Kediri, Kamis (4/6/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Prasetia Fauzani)

Promosi Beli Emas Bonus Mobil, Pegadaian Serahkan Reward Mobil Brio untuk Nasabah Loyal

Pekerja menyelesaikan pembuatan gula merah di usaha pembuatan gula jawa milik Haji Saik di Desa Slumbung, Kediri, Jawa Timur, Kamis (4/6/2015). Menjelang bulan Ramadan, permintaan gula merah—yang oleh warga setempat lebih familier disebut gula jawa—meningkat. Sepekan yang lalu, produksi usaha pembuatan gula jawa itu hanya 5 kuintal/hari, namun kini ditingkatkan menjadi 7 kuintal/hari demi memenuhi permintaan pasar. Harga jual pun ikut merangkak naik dari Rp7500/kg menjadi Rp7900/kg.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya