Jatim
Minggu, 19 Februari 2023 - 15:55 WIB

Asal Mula Gunung Api Bawah Laut Ditemukan di Pacitan

Sama seperti di daratan, gunung berapi bisa ditemukan di bawah laut, salah satunya di Pacitan.

Chelin Indra Sushmita   Newswire     Chelin Indra Sushmita   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Gambar Gunung Api Bawah Laut yang Ditemukan di Pacitan Versi BIG. (ANTARA/HO-Badan Informasi Geospasial)

Solopos.com, PACITAN — Badan Informasi Geospasial (BIG) dan sejumlah lembaga menemukan keberadaan gunung di bawah laut, sekitar 260 kilometer selatan Kabupaten Pacitan, Jawa Timur. Gunung ini berada di dasar laut dengan kedalaman sekitar 6.000 meter dan memiliki ketinggian sekitar 2.200 meter, dengan puncak gunung berada pada kedalaman sekitar 3.800 meter.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif