SOLOPOS.COM - Aktivis PPMI menolak kedatangan Jokowi di Ngawi, Jumat (30/1/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Siswowidodo)

Agenda Presiden Jokowi di Ngawi ditolak.

Mahasiswa yang tergabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) saling dorong dengan polisi saat melakukan aksi unjuk rasa menolak kedatangan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Ngawi, Jawa Timur, Jumat (30/1/2015). Demonstran memblokade jalan yang menjadi jalur kunjungan dalam agenda Presiden Jokowi di wilayah itu, Sabtu (31/1/2015).

Promosi Pegadaian Buka Lowongan Pekerjaan Khusus IT, Cek Kualifikasinya

Mahasiswa pengunjuk rasa menilai kepemimpinan Presiden Jokowi gagal. Atas dasar itulah mahasiswa aktivis PMII menolak kunjungan kerja Jokowi ke Ngawi. Agenda Presiden Jokowi ke Ngawi telah dijadwal ulang empat kali.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya